Cara Menghilangkan Peringatan Windows 7 Not Genuine

3/24/2017

Halo Combrother's !

Berhubung masih banyaknya pengguna Windows 7 yang tidak orisinil dan panik ketika desktop backgroundnya tiba-tiba berwarna hitam dengan munculnya peringatan "this copy of windows is not genuine" di sisi pojok kanan bagian bawah yang tidak seperti biasanya, tidak usah panik ! Hal itu di karenakan Windows yang kamu gunakan terdeteksi bajakan atau masa trialnya habis.



Lantas bagaimana sih cara mengembalikannya seperti sediakala tanpa harus kuras kantong untuk membeli Windows orisinil yang notaben harganya jutaan, nah maka dari itu kali ini saya akan memberikan solusi sekaligus membahas tentang bagaimana cara menghilangkan peringatan "Windows is not genuine" yang muncul pada Windows 7 kamu.


Cara Menghilangkan Peringatan Windows 7 Not Genuine



  • Pertama jalankan cmd ( Command Prompt ) dengan cara pilih Start Menu lalu ketik cmd kemudian klik kanan dan pilih Run as administrator setelah itu pilih yes

  • Kemudian setelah tampilan cmd muncul, masuklah ke Path C:\WINDOWS\SYSTEM32>  lalu masukkan perintah slmgr -rearm kemudian Enter
  • Tunggu beberapa saat hingga muncul dialog box seperti gambar di bawah ini, lalu pilih OK. Kemudian restart Windows 7 kamu.
  • Setelah restart Windows 7, maka peringatan Windows is not genuine akan hilang dan WIndows 7 kamu seperti sediakala. 

TIPS setelah melakukan cara di atas :
> Untuk mencegah munculnya kembali peringatan tersebut, maka matikan fitur Windows Auto Update
> Jika cara-cara diatas tidak berhasil maka kamu bisa mencobanya dengan menggunakan Activator Windows Loader, yang banyak tersedia di internet.
> Jika peringatan tersebut masih saja selalu muncul, saran dari saya segeralah gunakan Windows Orisinil. 
Semoga artikel ini bermanfaat, bila terdapat kesulitan. Silahkan bertanya pada form komentar atau kirimi saya pesan di

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Tambahkan komentar Anda

No comments

Silahkan berkomentar disini, gunakanlah dengan bijak.
Hindari komentar yang mengandung SARA, terimakasih telah berkunjung.